Friday, November 26, 2010
Fry, 26/11/2010
Sobat pasti ingin tahu bagaimana cara membedakan jenis kelamin pada bebek kan ?
Kali ini saya akan memberitahukannya, dan saya ini juga COPAS dari yang lain (He .. HE .. He ..)
Ada beberapa cara untuk membedakannya, yaitu Bend Sexing, Voice Sexing, dan Hand Sexing. Bagi anda yang baru membuka usaha bebek sangat disarankan memilih teknik Hand Sexing karena kelemahannya rendah dan kelebihannya tinggi.

1. Hand Sexing
Hand sexing adalah cara menentukan bebek jantan betina dengan memegang dan melihat bagian anus / dubur / kloaka bebek. Pegang bebek dengan tangan kiri dengan punggung ke arah bawah serta tangan kanan membuka dubur. Jika ada tonjolan runcing warna putih seperti akar kecambah maka itu jantan, sedangkan apabila tidak ada maka betina.
2. Voice Sexing
Voice sexing adalah cara menentukan bebek jantan betina dengan mendengar suaranya. Pegang bebek dan tekan bagian pangkal leher di dekat tembolok. Jika suara serak maka jantan dan jika melengking nyaring itu bebek betina.
3. Bend Sexing
Bend sexing adalah cara membedakan kelamin betina dan jantan anak bebek/itik dod (day old duck) dengan melihat gerak-gerik bebek. Yang jantan kepala lebih besar, badan lebih besar, warna bulu gelap, gerakan lebih tenang, bulu kepala kasar panjang, paruh runcing gelap melengkung, sedangkan yang betina kebalikannya.
Keterangan :
DOD / day old duck adalah itik/bebek yang baru menetas.

0 comments:

Post a Comment

ballon

kur

Sambutan

Welcome to my blog..... Thank's to visit...! Jangan lupa? tinggalkan komentar anda...

About Me

Beternak Unggas
View my complete profile
Powered by Blogger.

Information

IP

Translate

English French German Spain Italian Dutch

Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Followers

ProfiL - Facebo0k

SMS Gratis

Pasang Iklan Gratis
http://kolom-banner.blogspot.com
Taruh Script ChatBox/ShoutMix Anda Disini [Clos]

Pengunjung